Kondisi anak-anak juga memprihatinkan. Masih terdapat 10%, anak-anak yang kekurangan berat badan, terbuang, dan 20% mengalami stunting (terhambat pertumbuhannya)
Lumpuhnya gerakan Rumah Koran ini memang patut disayangkan karena selain memberantas buta aksara di desa, Rumah Koran juga melakukan gerakan literasi dalam arti luas
Sukses panen benih IF16 ini tentu menjadi harapan petani untuk bisa mencapai kemandirian benih yang selama ini diidam-idamkan petani, sebagai bagian dari kedaulatan petani atas pangan
Salah satu persoalan penting yang dibahas oleh para petani pemulia benih adalah, isu perjanjian perdagangan bebas, khususnya soal kemungkinan Indonesia akan diwajibkan meratifikasi konvensi UPOV 91
Penulis berharap anak-anak pulau ini dapat dikembangkan dengan pendidikan yang berkaitan potensi disekitarnya, misalnya tentang inovasi hasil perikanan dan ilmu tentang perkapalan